Hari: 3 September 2022

Sastri Bakry, Pimpin Delegasi Sumbar ke Festival di Eropa

PADANG – Ketua Satupena Sumbar Pimpinan Sastri Bakry pimpin Delegasi Sumbar Talenta  yang diundang tampil di Tong Tong Fair 2022 Belanda. Pada festival terbesar dunia untuk budaya Indo (Indonesia- Eropa) yang digelar setiap tahun tersebut, Sumbar Talenta akan tampil pada Senin, 5 September 2022 di Malieveld, Den Haag. Kegiatan tersebut  semakin mengenalkan kebudayaan Minangkabau pada …

Sastri Bakry, Pimpin Delegasi Sumbar ke Festival di Eropa Selengkapnya »

Jelang IMLF, Satu Pena Sumbar Adakan Bedah Buku Pengantar Jurnalistik, Panduan Praktis Bagi Pemula

Padang –  Apa yang ingin diketahui pembaca media tentang Provinsi Sumatera Barat sekarang ini harus menjadi perhatian bagi pengelola media dan wartawan. Sehingga media tersebut harus mampu menjawab kebutuhan informasi publik. Demikian diungkapkan Kepala Dinas Arsip dan Perpustakaan Provinsi Sumatera Barat Novrial, SE, MA, Ak ketika membuka bedah buku Pengantar Jurnalistik, Panduan Praktis Bagi Pemula, …

Jelang IMLF, Satu Pena Sumbar Adakan Bedah Buku Pengantar Jurnalistik, Panduan Praktis Bagi Pemula Selengkapnya »

Satu Pena Sumbar Bedah Buku Pengantar Jurnalistik, Panduan Praktis Bagi Pemula 

Padang –  Pada era keterbukaan informasi dan era teknologi informasi sekarang ini, profesi wartawan penuh peluang dan tantangan. Peluang besar karena siapa saja bisa membuat media massa, karena syaratnya dipermudah, cukup punya akta notaris dan izin usaha, lantas melengkapi persyaratan untuk bisa diverifikasi Dewan Pers. Demikian diungkapkan Ketua DPD Satu Pena Sumatera Barat Sastri Bakry, …

Satu Pena Sumbar Bedah Buku Pengantar Jurnalistik, Panduan Praktis Bagi Pemula  Selengkapnya »